Dispora Sumbar Gelar Kejurnas Pencak Silat 2022 di Payakumbuh, Inilah 13 Kelas yang Dipertandingkan

Rabu, 31 Agustus 2022, 17:21 WIB | Olahraga | Kota Payakumbuh
Dispora Sumbar Gelar Kejurnas Pencak Silat 2022 di Payakumbuh, Inilah 13 Kelas yang...
Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Sumbar gelar Kejuaraan Nasional Pencak Silat antar Satuan Tingkat Pendidikan Nasional tahun 2022 pada 6-11 September 2022 di Kota Payakumbuh. HUMAS

Kemudian untuk pendaftaran keikutsertaan pada Kejurnas Pencak Silat 2022 ini dapat dilakukan melalui email kejuaraannasional2022@gmail.com yang telah dimulai sjeik tanggal 18 Juli 2022 lalu hing 28 Agustus 2022 mendatang dan untuk keabsahan administrasi peserta dilakukan pada Ming-Senin, 4-5 September 2022 mendatang di GOR Tanjung Pauh, Kota Payakumbuh dengan membawa persyaratan superti yang tertera di Pedoman Pelaksanaan Kejurnas Pencak Silat antar Satuan Pendidikan Tingkat Nasional 2022. (*/Mel)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: