Dirangkai Peringatan Nuzul Qur'an, Musala Al-Amin Komplek Farenza 7 Lubeg Padang Gelar Buka Bersama

Kemudian Prof Zainul Daulay juga menyampaikan tentang beda surat makkiyah dengan madaniyah. Surat makiyyah itu isinya mengandung tauhid sedangkan surat madaniyah itu mengandung permasalahan yang terjadi di masyarakat pada zaman Rasulullah SAW.
Prof. Zainul Daulay juga menyampaikan tentang malam Lailatul Qadar. "Malam Lailatul Qadar itu, terjadi pada 10 malam terakhir pada bulan ramadan pada malam-malam yang ganjil," tuturnya. (rel)
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- KAI Divre II Sumbar Gelar Ramp Check untuk Pastikan Keselamatan dan Kenyamanan Angkutan Lebaran
- KAI Divre II Sumbar Imbau Masyarakat Tidak Ngabuburit di Jalur Kereta Api Demi Keselamatan
- Datuak Febby: Keterbukaan Informasi Penting untuk Efisiensi Anggaran
- Wako Fadly Amran Instruksikan Damkar Siram Material Tercecer di Jalan Bypass
- Kapolda Sumbar Hadiri Launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari