Kunjungi DPRD Sumbar, SD Swasta Al Huffaz Payakumbuh Diterima Langsung Ketua DPRD Supardi

"Apa yang dilakukan SD Swasta Al Huffaz bisa dilakukan oleh sekolah lainnya, untuk melatih dan memperkenalkan kepemimpinan sejak dini, sehingga negeri ini menjadi lebih baik dan kaderisasi kepemimpinan berjalan baik," tambah Supardi.
Pertemuan yang berlangsung sekitar 1 jam tersebut berjalan penuh keceriaan, para siswa dan guru merasa puas, karena bisa diterima langsung ketua DPRD Sumbar Supardi.
"Kami merasa bahagia dengan respon DPRD Sumbar terhadap kunjungan kami, dan terimakasih pada ketua pak Supardi, yang dengan senang berdialog serta melayani berbagai pertanyaan para siswa serta rombongan, moga pemimpin seperti Pak Supardi ini bisa menjadi pimpinan di daerah kami," tutup kepala sekolah ketika akan meninggalkan gedung DPRD Sumbar. (bi)
Baca juga: Ketua DPRD Sumbar Respon Positif Aksi Damai Mahasiswa di Penghujung Masa Jabatan
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Wakil Wali Kota Maigus Nasir Ajak Guru di Kota Padang Lebih Inovatif
- Pemko Padang Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perguruan Tinggi Irlandia
- Wako Fadly Amran Sepakat Selesaikan Persoalan Anak Keponakan dengan Restorative Justice
- Program LKS dan Seragam Sekolah Gratis Kota Padang Segera Direalisasikan
- Walikota Fadly Amran Bersama Ketua TP PKK Dian Puspita Silaturahmi dengan PAUD Se Kota Padang