Idul Adha 1445, Andree Algamar Ajak Warga Padang Ambil Nilai Positif Ibadah Kurban

"Mudah-mudahanan dapat dinikmati seluruh warga Kota Padang. Kami percaya bahwa umat Islam di Kota Padang tentu tidak hanya memaknai ibadah kurban sebatas menyembelih hewan kurban dan membagikan dagingnya kepada saudara-suadara kita yang berhak menerima, akan tetapi lebih dari itu, pada hakekatnya ada makna filosofis yang perlu kita gali di balik peristiwa besar, yaitu ibadah kurban, mengajarkan untuk mencintai, saling menolong dan berbagi dengan sesama," tegasnya.
Dia pun mengajak seluruh warga Kota Padang untuk dapat senantiasa mengambil makna positif dari ibadah kurban sehingga dapat terus lebih baik ke depannya.
"Akhirnya atas nama Pemko Padang kami mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha 10 Djulhijah 1445 H, semoga nilai-nilai positif di balik pelaksanaan ibadah kurban dapat menjadikan kita lebih baik di mata Allah SWT," pungkasnya.
Baca juga: Wabup Leli Arni Sampaikan Jawaban Atas Pandangan Umum Fraksi DPRD Dharmasraya
Usai melaksanakan Salat Idul Adha, Pj Wako Andree Algamar beserta seluruh jamaah mengikuti prosesi penyembelihan hewan kurban ASN Pemko Padang yang diperuntukkan untuk jamaah Masjid Ukuhwah Balai Kota Padang. (bi/rel)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Nevi Zuairina Sebar Paket Lebaran di Dapil Sumatera Barat II
- Wakil Walikota Maigus Nasir Sambangi Rumah Nur Rezkia Fahira Penderita Kanker
- Karya Anak Bangsa! PT Semen Padang Produksi Shell Kiln Seberat 138 Ton
- Nevi Zuairina: Halal Bihalal Bukan Sekadar Tradisi, Tapi Penguat Ukhuwah dan Soliditas Perjuangan
- Wali Kota Padang Fadly Amran Pastikan Keamanan Kota Saat Lebaran dengan Monitoring Pos Pengamanan