Gubernur Mahyeldi Serahkan DIPA dan TKD 2023 ke Wako Fadly Amran

Senin, 12 Desember 2022, 23:12 WIB | Ragam | Kota Padang
Gubernur Mahyeldi Serahkan DIPA dan TKD 2023 ke Wako Fadly Amran
Wali Kota, H. Fadly Amran BBA Datuak Paduko Malano terima Daftar Isian Penggunaan Anggaran (DIPA) dan Transfer ke Daerah (TKD) 2023. IST
IKLAN GUBERNUR

Sementara Heru Pudyo Nugroho menuturkan, perekonomian Indonesia termasuk di Sumatera Barat kini menunjukkan tren positif. Menurutnya, optimisme pertumbuhan ekonomi ini perlu dijaga. Tapi tetap waspada terhadap geopolitik, dampak kebijakan moneter di negara maju, imbas ekonomi global di tingkat nasional 2023. (Put)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: