Disdukcapil Terima Mesin ADM dari Ditjen Dukcapil

Salah seorang masyarakat, dr. Yugo Alison Orintarya, Sp.B yang telah memanfaatkan mesin ADM tersebut mengaku sangat puas, mudah dan praktis dengan adanya ADM ini.
"Beberapa waktu lalu, saya mendapatkan Sosialisasi Identitas Kependudukan (IKD) dari seorang teman yang berdinas di Disdukcapil. Dari informasi tersebut disampaikan dengan IKD itu ternyata bisa melakukan pencetakan KIA di mesin ADM. Tadi sehabis dari Poli, saya coba mencetak KIA untuk anak saya. Alhamdulillah, saya rasa ADM ini user friendly. Mudah untuk digunakan," katanya. (Put)
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Mulai Bertugas, Wawako Padang Panjang Allex Saputra Jadi Pembina Apel ASN
- Jelang Ramadan, Baznas Padang Panjang Salurkan Dana Zakat kepada 118 Mustahik
- Padang Panjang Maju, Sejahtera dan Bermarwah di Bawah Kepemimpinan Hendri Arnis dan Allex Saputra Resmi Pimpin Padang Panjang Lima Tahun ke Depan
- PJ Wako Sonny: Wartawan Penghubung Utama Antara Pemerintah dan Masyarakat
- Puluhan Sekolah Terima Reward Adiwiyata dari Pemko Padang Panjang