Pemprov Sumbar Prioritaskan Perbaikan Jalur Malalak untuk Jalan Alternatif Penghubung Padang - Bukittinggi

Minggu, 12 Mei 2024, 17:18 WIB | Pemerintahan | Kota Padang
Pemprov Sumbar Prioritaskan Perbaikan Jalur Malalak untuk Jalan Alternatif Penghubung...
Pembersihan material lonsor di jalur malalak terus dikebut Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) melalui Dinas Bina Marga Cipta Karya dan Tata Ruang (BMCKTR) Provinsi Sumbar.

Era sukma juga mengingatkan para pengendara yang nantinya melintasi jalur tersebut agar tetap berhati-hati, sebab badan jalan baru dibersihkan dan sisa-sisa material tentu masih ada. Sehingga berpotensi licin ketika hujan turun. (adpsb/bi)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: