Pilkada Padang, Hidayat Mendapat Dukungan Penuh dari Majelis Taklim Padang FM

Dengan semangat yang menggebu, Mama Regan menegaskan harapannya agar Majelis Taklim dan pelaku UMKM mendukung penuh pasangan Hendri-Hidayat dalam Pilkada mendatang. "Kami berharap mereka bisa memimpin Kota Padang dan tidak melupakan kami yang hadir hari ini," pungkasnya.
Hidayat, yang menjadi pusat perhatian, melayani permintaan foto selfie dari para ibu dengan sabar, menandakan keterbukaan dan kedekatan yang terjalin.
"Untuk kenang-kenangan indah ketika Pak Hendri dan Hidayat telah memimpin Padang nantinya. "Bilo pulo kesempatan wak batamu Pak Hidayat sadakek ko lai (kapan lagi kesempatan bertemu Pak Hidayat sedekat ini)," ujar Siti Hawa, Gusni, Desni, Lismi dan lainnya sembari bergaya terbaik untuk mengabadikan memen tersebut. (bi)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Padang Hadapi Diet Anggaran 2026, DPRD: Pemangkasan Dana Pusat Ubah Struktur APBD dan RPJMD
- Komisi II DPRD Padang Soroti Rendahnya PAD, Rachmad Wijaya Minta Evaluasi Kepala OPD
- Wakil Ketua DPRD Padang Jupri Dorong Renovasi Kantor Lurah Batuang Taba Nan XX
- Wakil Wali Kota Padang Sampaikan Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2026
- Nevi Zuairina Dorong Penguatan Struktur dan Kaderisasi PKS di 7 Kabupaten/Kota Wilayah Sumatera Barat
Tahapan Presentasi Monev KI Sumbar Berjalan Sukses
Kota Padang - 18 Oktober 2025
Kota Tua Padang Disiapkan Jadi Destinasi Wisata Unggulan 2026
Kota Padang - 17 Oktober 2025