Gubernur Mahyeldi Serahkan Bantuan Cadangan Pangan dan Canangkan Gerakan Tanam Cabai

"Kita imbau kepada masyarakat untuk ikut menanam cabai di pekarangan rumah. Dengan harga saat ini Rp85.000 hingga Rp90.000/kg sangat menyulitkan masyarakat," jelasnya.
Usai Gubernur Mahyeldi menyerahkan bantuan cadangan pangan secara simbolis, dilanjutkan dengan menanam cabai bersama Pj Wako Sonny dan Forkopimda.
Ikut hadir Kapolres Padang Panjang, AKBP Kartyana Widyarso Wardoyo Putro, SIK, MAP, Kajari, Jerniaty, M.H, Forkopimda lainnya, Pj Sekretaris Daerah Kota, Dr. Winarno, M.E, kepala Dinas Pangan Provinsi Sumbar, Sekda Kabupaten Tanah Datar, kepala Dinas Pertanian Kabupaten Agam, kepala OPD, dan undangan lainnya. (bi/rel)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Pj Wako Sonny Apresiasi Pelaksanaan Wirid Bulanan BKMT
- Pj Wako Sonny Apresiasi Sekolah Lansia Tageh
- TPAS Lebihi Kapasitas, ASN Diminta Agar Ingatkan Warga Tidak Buang Sampah Sembarangan
- Peringati Hari bakti Pemasyarakatan ke 60, Pegawai Rutan Padang Panjang Gelar Kegiatan Donor Darah
- Usai Salat Id, Tim Oranye Sapu Bersih Lapangan Bancalaweh
Pj Wako Sonny Apresiasi Pelaksanaan Wirid Bulanan BKMT
Gaya Hidup - 09 Februari 2025
Wabup Candra Buka Musda DPD KNPI Kabupaten Solok ke XIV Tahun 2025
Gaya Hidup - 26 Februari 2025
HUT ke-27, Pj Wako Sonny Dukung Kreativitas Siswa SMAN 2
Kota Padang Panjang - 04 Februari 2025
Pj Wako Sonny Apresiasi Pelaksanaan Wirid Bulanan BKMT
Kota Padang Panjang - 09 Februari 2025