Pemko Padang Panjang Ajukan Empat Kebutuhan Keselamatan Jalan ke Kemenhub

Minggu, 17 Januari 2021, 15:09 WIB | Ekonomi | Nasional
Pemko Padang Panjang Ajukan Empat Kebutuhan Keselamatan Jalan ke Kemenhub
Wali Kota Padang Panjang, H. Fadly Amran, BBA Datuak Paduko Malano saat menemui Dirjen Perhubungan Darat (Hubdat) Kemenhub, Budi Setiyadi di Jakarta, Jumat (15/1).

Sebagaimana diketahui, beberapa waktu lalu Kemenhub melalui Balai Pengelola Transportasi Darat Wilayah III Sumbar, telah memberikan bantuan bus sekolah, perlengkapan jalan senilai Rp 1 miliar dan ATCS senilai Rp 3,5 miliar. Ini merupakan apresiasi dari Kemenhub atas keberhasilan Padang Panjang mendapatkan Piala Wahana Tata Nugraha Tanpa Catatan. (*/bi)

rilis

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: