440 Pasien Covid-19 di Sumbar Sembuh, Kasus Baru Positif Bertambah 614 Orang

Selasa, 27 Juli 2021, 15:08 WIB | Kesehatan | Kota Padang
440 Pasien Covid-19 di Sumbar Sembuh, Kasus Baru Positif Bertambah 614 Orang
440 Pasien Covid-19 di Sumbar Sembuh, Kasus Baru Positif Bertambah 614 Orang

PADANG, binews.id -- Sebanyak 440 pasien Covid-19 di Sumbar sembuh. Hasil ini dari hasil uji 3.734 sampel yang dilakukan pada Senin (26/7/2021).

Juru Bicara (Jubir) Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Sumbar, Jasman Rizal, mengatakan, selain pasien sembuh juga terjadi penambahan 614 orang positif terinfeksi Covid-19 di Sumbar. Sementara jumlah spesimen diperiksa sampai hari ini sebanyak 864.616 spesimen dan jumlah orang diperiksa sebanyak 572.348 orang.

"Total komulatif kasus konfirmasi 66.317 orang, dengan rincian, kasus Aktif 10.839 orang (16,34%), meninggal dunia 1.408 orang (2,12%), sembuh 54.070 orang (81,53%)," ujarnya dalam pesan tertulis Senin.

Warga Sumbar terkonfirmasi positif sebanyak 614 orang, dengan rincian:

Baca juga: Sumbar Terpilih sebagai Provinsi Penerima Program Sekolah Rakyat

Kota Padang 275 orang

Kota Padang Panjang 29 orang

Kota Bukittinggi 32 orang

Kota Payakumbuh 7 orang

Baca juga: Kapolda Sumbar Apresiasi Polres dan Polsek Aktif dalam Subuh Mubarakah

Kota Solok 10 orang

Halaman:
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: