Kapolres AKBP Jose DC Fernandes.SIK Pimpin Pers Release Pengungkapan Kasus Judi di Batu Bara

Selasa, 23 Agustus 2022, 07:55 WIB | Hukum | Nasional
Kapolres AKBP Jose DC Fernandes.SIK Pimpin Pers Release Pengungkapan Kasus Judi di Batu...
Kapolres Batu Bara AKBP Jose DC Fernandes SIK memimpin langsung kegiatan Pers Release tentang pengungkapan kasus berbagai macam jenis judi di wilayah hukum Polres Batu Bara, Senin, (22/08/2022). SUPRIADI

Kapolres juga menjelaskan bahwa, Polres Batu Bara dan empat Polsek jajaran sudah mengungkap kasus 303 atau perjudian di mana pihaknya sudah mengamankan 8 orang.

"Jadi, kita Polres Batu Bara dan empat Polsek jajaran sudah mengamankan judi seperti togel dan judi tembak ikan yang sering disebut uji ketangkasan. Ini bentuk keseriusan kita dalam memberantas kasus judi di Kabupaten Batu Bara," tutupnya

Kegiatan pers release tersebut juga tidak luput dari pantauan sejumlah wartawan berbagai media mitra Polres Batu Bara. (Supriadi)

Baca juga: Ketua DPRD Sumbar Ajak Pelaku UMKM Junjung Kejujuran dan Amanah dalam Berusaha

Halaman:
1 2

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: