Rektor Prof. Ganefri, Ph.D Buka Mubes V ILUNI UNP dan Resmikan Graha Alumni

Pelaksanaan Seminar Nasional dengan tema, Memperkuat Implementasi Kurikulum Merdeka dipandu Dr. Kasmita, S.Pd.,M.Si ini menghadirkan tiga narasumber, yaitu Kepala Pusat Kurikulum dan Pembelajaran Kemdikbudristek RI Drs. Zulkifli Anas, M.Ed, Rektor UNP Prof. Ganefri, Ph.D, dan Perwakilan Dunia Usaha dan Industri Drs. Nadirman, MM.
Drs. Zulkifli Anas, M.Ed dalam materinya yang berjudul Strategi Memperkuat Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar memaparkan bahwa Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) sangat sesuai dengan motto UNP Alam Takambang Jadi Guru, karena MBKM memberikan kebebasan bagi peserta didik untuk menjadi jati dirinya dalam proses pembelajaran. Dengan adanya kebebasan untuk menjadi jati dirinya tersebut, maka diharapkan pendidikan Indonesia akan menghasilkan Sumber Daya Manusia yang unggul. (bi)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Wakil Wali Kota Maigus Nasir Ajak Guru di Kota Padang Lebih Inovatif
- Pemko Padang Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perguruan Tinggi Irlandia
- Wako Fadly Amran Sepakat Selesaikan Persoalan Anak Keponakan dengan Restorative Justice
- Program LKS dan Seragam Sekolah Gratis Kota Padang Segera Direalisasikan
- Walikota Fadly Amran Bersama Ketua TP PKK Dian Puspita Silaturahmi dengan PAUD Se Kota Padang