Jadi Event Lari Tahunan untuk Geliatkan Sport Tourism Sumbar, Gubernur Mahyeldi Dukung Minangkabau 10K

Sementara itu Ketua Pelaksana Minangkabau 10K, Ridwan Maret menerangkan ajang lari yang diikuti oleh lebih dari seribu pelari tersebut, dibagi dalam empat kategori. Tujuannya agar perlombaannya menjadi lebih berimbang dan adil.
"Ada empat kategori yang dilombakan, yaitu pelajar, ASN/TNI/Polri, Master dan Umum, dengan total hadiah mencapai Rp. 458 juta" jelasnya.
Sedangkan rute yang ditempuh oleh para pelari, telah dirancang melewati berbagai objek wisata Kota Bukittinggi, dimulai dari Jalan Sudirman, Jalan Ahmad Karim, Simpang Tembok, Simpang Mandiangin, Pacuan Kudan Bukit Ambacang, Simpang Jirek, Panorama, Kantor DPRD dan finish kembali di Jalan Sudirman. (adpsb)
Baca juga: Susul Gubernur Mahyeldi ke Magelang, Wagub Vasko Antusias Ikuti Retreat
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Hj. Nevi Zuairina Soroti Kekurangan Infrastruktur untuk Atlet di Sumatera Barat
- Pemko Bukittinggi Gelar Jalan Sehat Bersama Kopri dan Masyarakat
- Jaga Kebugaran,Bang Wako Bukittinggi Ikut Senam Bersama di Pelataran Jam Gadang
- Dilepas Wako Erman Safar, PSKB Siap Merumput di Kompetisi Liga 3 PSSI Sumbar
- Pemko Bukittinggi Sukses Menggelar MGR 2023