PNS Berprestasi Ditetapkan, Gubernur Mahyeldi Imbau Pelayan Publik Terus Berinovasi

Rabu, 16 Agustus 2023, 10:26 WIB | Gaya Hidup | Kota Padang
PNS Berprestasi Ditetapkan, Gubernur Mahyeldi Imbau Pelayan Publik Terus Berinovasi
Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah berharap agar Pegawai Negeri Sipil (PNS) terus berinovasi demi meningkatkan kualitas pelayanan bagi masyarakat. Hal itu disampaikan Gubernur saat menjamu enam PNS berprestasi Pemprov Sumbar tahun 2022 di Istana Gubernur, Selasa (15/08/2023). IST
IKLAN GUBERNUR

Keenam, Tuti Amriyeni, A.Md.Keb, pangkat Pengatur Tk.l (11/d)/ Bidan Pelaksana dari RSUD M.Natsir atas inovasi "BAHAGIA" Cegah Infeksi Luka Operasi Melahirkan.

Gubernur Mahyeldi menyebutkan, penetapan PNS berprestasi tersebut berdasarkan keputusan Gubernur Sumbar Nomor : 800-822-2022 tentang penetapan Pegawai Negeri Sipil berprestasi di lingkungan Pemprov Sumbar Tahun 2022.

Ke depan, Mahyeldi juga berharap setiap ASN agar dapat lebih banyak melahirkan inovasi-inovasi, yang tentunya berawal dari kepekaan dalam membaca kondisi dan realita, sehingga memiliki cita-cita serta kepedulian dalam memaksimalkan pelayanan bagi masyarakat.

Baca juga: Safari Ramadhan ke Masjid Al Ihsan Nagari Salayo Tanang Gubernur Serahkan Sejumlah Bantuan

"Orang yang memiliki inovasi adalah mereka yang memilki kepedulian dan perhatian, sehingga melahirkan karya terbaik bagi masyarakat di manapun mereka bekerja. Selain itu, para peraih prestasi hari ini, agar bisa menjadi inspirator di lingkungan kerja masing-masing" tuturnya menutup. (adpsb)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: