Gubernur Mahyeldi: Pancasila Terbukti Mampu Menjaga Keutuhan NKRI

Senin, 02 Oktober 2023, 09:56 WIB | Pemerintahan | Kota Padang
Gubernur Mahyeldi: Pancasila Terbukti Mampu Menjaga Keutuhan NKRI
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengatakan sebagai dasar negara Pancasila telah terbukti mampu menjaga keutuhan NKRI dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika. IST
IKLAN GUBERNUR

"Kita bersama harus terus menjaga Pancasila, agar tetap menjadi dasar negara Indonesia," pungkas Gubernur Sumbar.

Sebelumnya, jajaran Pemprov Sumbar bersama Forkopimda melaksanakan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di halaman Kantor Gubernur Sumbar. (bi/adpsb)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: