Lima Puluh Kota Terbaik Pertama Dalam Upaya Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Sumbar

Sementara itu Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi berharap agar ke depannya pemerintah daerah yang mendapatkan penghargaan dapat terus meningkatkan kinerja sehingga memberikan dampak positif untuk masyarakat.
"Apapun hal positif yang telah dilakukan terus lanjutkan dan terus berinovasi sehingga dapat terus memberikan manfaat untuk masyarakat. Semoga penghargaan ini dapat menjadi motivasi dan inspirasi untuk daerah lain," pintanya.
Hadir juga dalam kesempatan tersebut Deputi Bidang Ekonomi Bappenas Amalia Adininggar Widyasanti, Staf Khusus Menteri Dalam Negeri dan guru besar IPDN Muchlis Hamdy, unsur Forkopimda Provinsi Sumatera Barat, Kepala Daerah se Sumatera Barat, dan Kepala Perangkat Daerah Kabupaten Lima Puluh Kota. (Ly)
Baca juga: MTQ ke-40 Lima Puluh Kota Resmi Ditutup , Kecamatan Payakumbuh Kembali Juara Umum
Penulis: Medio
Editor: Adrian Tuswandi
Berita Terkait
- Peringati 76 Tahun Peristiwa Situjuah, Nevi Zuairina Gelar Pertunjukan Seni Budaya
- Gubernur Dampingi Menbud Fadli Zon Resmikan Museum PDRI di Koto Tinggi
- Pentas PAI Lima Puluh Kota, Bupati Safaruddin: Ikhtiar Melahirkan Generasi Emas Indonesia 2045
- MTQ ke-40 Lima Puluh Kota Resmi Ditutup , Kecamatan Payakumbuh Kembali Juara Umum
- Antisipasi Kenaikan Harga Bahan Pokok, Pemkab Lima Puluh Kota Gelar GPM