Buka Gelaran Fest Dama 2024

Gubernur Mahyeldi Ingatkan Pentingnya Pengamalan Nilai Adat dan Budaya

Rabu, 31 Juli 2024, 10:17 WIB | Ragam | Kota Padang
Gubernur Mahyeldi Ingatkan Pentingnya Pengamalan Nilai Adat dan Budaya
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengingatkan pentingnya melestarikan adat dan budaya dengan mengamalkan nilai-nilai hidup yang terkandung di dalamnya. IST
IKLAN GUBERNUR

Turut hadir dalam gelara pembukaan Fest Dama 2024 tersebut, Kepala Dinas Kebudayaan Sumbar, Jefrinal Arifin; Kepala Biro Adpim Setdaprov Sumbar, Mursalim; Kurator Festival, Ediwar Dt Kayo, Ph.D; unsur Forkopimca Tanjung Raya, Pejabat di lingkup Pemkab Agam, niniak mamak, alim ulama, cadiak pandai, bundo kanduang, dan tokoh masyarakat lainnya. (adpsb/bi)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: