Pemko Padang Terima Hasil Kinerja Program JKN 2023-2024 dari BPK RI

Andree menambahkan bahwa kesehatan masyarakat Kota Padang merupakan hal prioritas. Oleh sebab itu, ia menegaskan akan terus mengoptimalkan fasilitas kesehatan dalam pelayanan JKN, agar seluruh masyarakat terjamin kesehatannya.
"Semoga sinergi antara BPK RI dan Pemko Padang terjaga selalu. Sehingga terwujud tata kelola pemerintahan yang baik, transparan, dan akuntabel," tukas Andree Algamar didampingi Pj Sekda Yosefriawan bersama para Asisten dan sejumlah pimpinan OPD terkait. (bi/rel/mel)
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Wako Hendri Arnis Sampaikan Usulan Pembangunan Padang Panjang di Musrenbang Provinsi
- Sekretariat Daerah Se-Sumatera Barat Sinkronkan Renstra 2025-2029
- Sumbar Terpilih sebagai Provinsi Penerima Program Sekolah Rakyat
- Pemko Padang Sinkronkan Program Smart City Menuju Kota Pintar
- Bupati Dharmasraya Ajukan Pembangunan Jalur Dua dan Betonisasi Jalan Nasional ke BPJN Sumbar