Hadiri Peringatan Peristiwa Situjuh, Wakil Ketua DPRD Sumbar Minta Masyarakat Jangan Lupakan Sejarah

"Dalam sejarah perjuangan bangsa Indonesia, pernah dibentuk Pemerintah Darurat Republik Indonesia. Salah satu mata rantai PDRI tidak lepas dari ingatan kita bersama bahwa peristiwa Situjuah 15 Januari 1949. Oleh karena itu banyak peristiwa yang musti kita gali, diantaranya adalah semangat persatuan dan kesatuan," ucapnya saat menjadi inspektur upacara tersebut.
Mahyeldi menilai dalam rangka mewujudkan semangat persatuan dan kesatuan, perlu adanya keinginan yang kuat untuk mengedepankan kepentingan Negara diatas kepentingan pribadi ataupun golongan. (bi/rel/mel)
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Safari Ramadan Wagub Sumbar di Suliki Bukti Perhatian Pemerintah pada Infrastruktur Keagamaan
- Safari Ramadhan di Lima Puluh Kota, Wagub Vasko Ajak Warga Saling Rangkul Membangun Sumbar
- Peristiwa Situjuh Bukti Jiwa Patriot Masyarakat Sumbar, Ketua DPRD Supardi: Akan Terus Dikenang dan Ditularkan ke Generasi
- Ketua DPRD Supardi Resmikan Jalan Pemukiman dan Jalan Usaha Tani di Nagari Tujuah Koto Talago
- Masyarakat Nagari Labuah Gunuang Kadukan Saluran Irigasi Rusak Kepada Ketua DPRD Sumbar