ASN Pemko Padang Siap Sambut Pimpinan Baru
"Saya berharap kita semua dapat terus berkomitmen untuk bekerja dengan penuh integritas, disiplin, dan semangat kebersamaan. Dengan begitu, kita akan terus membawa kota ini menuju kemajuan yang lebih baik," pungkas dia.
Sesuai hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang terpilih, Fadly Amran - Maigus Nasir telah ditetapkan sebagai wali kota dan wakil wali kota terpilih. Pelantikan akan dilaksanakan di Jakarta pada 20 Februari 2025 nanti. (bi/rel/mel)
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Status Tanggap Darurat Provinsi Berakhir, Pemprov Sumbar Masuki Tahap Pemulihan Pascabencana
- Operasi Lilin Singgalang 2025 Resmi Dimulai, 4.211 Personel Amankan Nataru di Sumbar
- KAI Gelar Apel Pasukan Posko Nataru 2025/2026 untuk Pastikan Kelancaran Mobilitas Nasional
- Pemprov Sumbar Siapkan Pergub atau Perda Rehab-Rekon Pasca Bencana
- Mahyeldi Apresiasi Kebijakan Presiden dan Menkeu, TKD 2026 Daerah Bencana Tak Dipotong










