Antisipasi Aksi Tawuran dan Balap Liar di Kota Padang, Personel Ditpamobvit terus Intensifkan Patroli KRYD

Sabtu, 08 Maret 2025, 13:33 WIB | Hukum | Kota Padang
Antisipasi Aksi Tawuran dan Balap Liar di Kota Padang, Personel Ditpamobvit terus...
Jajaran Polda Sumbar kembali intensifkan Patroli Kota untuk mencegah terjadinya aksi tawuran dan balap liar. Hal ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat khususnya Kota Padang, dan Provinsi Sumbar pada umumnya. IST
IKLAN GUBERNUR

Dengan berbagai upaya yang telah dilakukan, Polda Sumbar optimis dapat menekan angka tawuran dan balap liar, sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat untuk menjaga ketertiban dan keselamatan bersama. (bi/rel/mel)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: Imel

Bagikan: