Wakil Ketua DPRD Sumbar Evi Yandri: Safari Ramadan, Momentum Pererat Kebersamaan dan Dukung Pembangunan

"Generasi muda harus diarahkan ke hal-hal positif. Jangan sampai terjerumus dalam tindakan yang merugikan diri sendiri dan masyarakat. Kita semua punya peran dalam membina mereka," tegasnya.
Acara Safari Ramadan ini tidak hanya menjadi ajang silaturahmi dan ibadah, tetapi juga meninggalkan pesan kuat tentang pentingnya kebersamaan dan semangat membangun Sumatera Barat yang lebih baik. Dengan sinergi antara pemerintah dan masyarakat, diharapkan berbagai program pembangunan dapat berjalan optimal demi kesejahteraan bersama. (bi/rel/mel)
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: Imel
Berita Terkait
- Evi Yandri Hadiri Peresmian Gedung Baru Panti Sosial Orang Dalam Gangguan Jiwa
- Ketua DPRD Muhidi: Kaum Muslimin Didorong Perbanyak Ibadah di 10 Hari Terakhir Ramadhan
- Dukung Progul Smart Surau, PLN Icon Plus Berikan Dukungan Teknologi Kepada Pemerintah Kota Padang
- Weekly Meeting, Strategi Wali Kota Padang Optimalkan Kinerja Pemerintah
- Wawako Maigus Nasir Buka Seleksi Calon Paskibraka Tingkat Kota Padang