Produk UMKM Padang Panjang Ramaikan Pertemuan Iskada

Rabu, 24 Agustus 2022, 11:02 WIB | Ekonomi | Kota Padang Panjang
Produk UMKM Padang Panjang Ramaikan Pertemuan Iskada
Acara pertemuan bulanan Istri Kepala Daerah (Iskada) se-Sumatera Barat di Auditorium Mifan Waterpark, Rabu (24/8), menjadi sarana untuk mengangkat dan memperkenalkan beberapa produk unggulan usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) Padang Panjang. PUT
IKLAN GUBERNUR

"Untuk promosi, kita sangat beruntung mendapat kesempatan ini. Selanjutnya konsumen kita arahkan untuk melihat berbagai koleksi lebih banyak di galeri kita di Kelurahan Tanah Hitam," ungkapnya. (Put)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: