Wako Payakumbuh Serahkan BLT dari Pemprov Sumbar Secara Simbolis kepada Masyarakat

Selasa, 05 Mei 2020, 20:33 WIB | Kesehatan | Kota Payakumbuh
Wako Payakumbuh Serahkan BLT dari Pemprov Sumbar Secara Simbolis kepada Masyarakat
Wali Kota Payakumbuh, Riza Falepi menyerahkan secara simbolis bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Pemerintah Provinsi Sumatera Barat kepada masyarakat terdampak Covid-19 di Kelurahan Parik Muko Aia, Kecamatan Latina dan Padang Datar Tanah Mati, Kecamatan Payakumbuh Barat, Selasa (5/4).
IKLAN GUBERNUR

"Yang kita banggakan juga kontribusi pihak lain yang ikut membantu seperti ASN, lembaga sosial, maupun kelompok atau organisasi sosial dan perorangan yang turut membantu masyarakat, nilai kesetiakawanan yang kita rasa semakin kuat dengan pandemi ini," ungkap Idris

Terakhir, Idris menerangkan semua pihak sudah memilah data ini mulai dari tingkat RT, RW, Kelurahan, Kecamatan, sampai ke tingkat Kota. Memantau progres data itu siang malam, dan di cek setiap saat di sistim.

"Semua petugas sudah bekerja keras, kalau masih ada kendala seperti keluarga terdampak Covid-19 yang belum diusulkan, nama ganda, atau kendala lain agar dsampaikan untuk menjadi bahan perbaikan program kita. Mohon dukungan kita semua," pungkasnya. (edo)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: Imel

Bagikan: