Kunker TP PKK Kabupaten Mandailing Natal ke Kabupaten Asahan Dalam Rangka Study Tiru

Menurut Erman, cara ini dapat diikuti oleh Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal dan TP PKK Kabupaten Mandailing Natal, tetapi harus dipelajari lebih lanjut, agar tidak menyalahi aturan yang berlaku.
Pada kesempatan ini Ketua I Bidang Pembinaan Karekater Keluarga TP PKK Kabupaten Asahan Ny. Yusnila Indriati Taufik didampingi Ketua II Bidang Pendidikan dan Peningkatan Ekonomi Keluarga TP PKK Kabupaten Asahan Ny. Hj. Derlina John Hardi memberikan cinderamata kepada TP PKK Kabupaten Mandailing Natal yang diterima langsung oleh Ketua TP PKK Kabupaten Mandailing Natal.
Kegiatan ini dilanjutkan dengan paparan materi oleh Sekretaris TP PKK Kabupaten Asahan Nurasyah Rahmad Hidayat sekaligus melihat Kantor TP PKK Kabupaten Asahan yang masih berada di lokasi Rumah Dinas Bupati Asahan, PT Hijau Surya di Kelurahan Sei Renggas Kecamatan Kota Kisaran Barat melihat pembibitan pisang barangan dan Dessa Hessa Air Genting Kecamatan Air Batu melihat Kampung PAAR.
Baca juga: Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Bela Negara ke-74
Tampak hadir juga Asisten Perkonomian dan Pembangunan Kabupaten Asahan, Kepala Dinas PMD Kabupaten Asahan, Sekretaris PMD Kabupaten Mandailing Natal, Pengurus TP PKK Kabupaten Asahan dan Pengurus TP PKK Kabupaten Mandailing Natal.(Hadi)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Kemenag: Hilal Belum Terlihat, Secara Hisab Lebaran 31 Maret
- Lebaran 2025 Diprediksi Serentak: Simak Jadwal Libur dan Tips Mudik
- Sambangi Kantor Pusat PLN, Bupati Dharmasraya Usulkan Percepatan Penyediaan Listrik di Nagari Panyubarangan
- Kecelakaan Tunggal, Pimpinan PT NWR Sampaikan Duka Cita Atas Wafatnya 15 Karyawan PT ERB
- Ikuti Retreat, Wako Fadly Amran: Momentum Saling Mengenal