Hari Ini tak Ada Penambahan Covid-19, Sembuh Bertambah 6 Orang

6. Pria 25 th, warga Lubuak Minturun Kota Padang, pekerjaan Polri, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, pasien RS. Bhayangkara.
Dengan demikian kata Jasman, total yang telah dinyatakan positif terinfeksi covid-19 di Provinsi Sumatera Barat sampai hari ini Senin 25 Mei 2020 adalah 478 orang, dengan rincian 122 orang dirawat di berbagai Rumah Sakit, isolasi mandiri 68 orang, isolasi daerah 2 orang, Bapelkes 10 orang dan di BPSDM 53 orang, BPP Padang 13 orang, meninggal dunia 24 orang dan sembuh 186 orang.
Total Orang Dalam Pemantauan (ODP) sebanyak 9.041 orang.
Baca juga: Kolaborasi Strategis PLN Grup Riau dan PLN Icon Plus Sukseskan Bazar Ramadan
Proses pemantauan 147 orang, dengan rincian karantina Pemda 23 orang dan 124 orang isolasi mandiri. Selesai pemantauan 8.894 orang.
Pasien Dalam Pengawasan (PDP) sebanyak 861 orang. "Dari 861 PDP tersebut, 31 orang masih dirawat di berbagai rumah sakit rujukan sambil menunggu hasil lab. Dinyatakan negatif, pulang dan sehat sebanyak 830 orang," ungkapnya. (rls/mel)
Penulis: Imel
Editor: Imel
Berita Terkait
- Menuju Kota Sehat Terbaik di Indonesia, Padang Perkuat Kawasan Tanpa Rokok
- Sidak RSUD dr.Rasidin Padang, Ombudsman Apresiasi Layanan RSUD dr. Rasidin
- Progul Dokter Warga Mulai Layani Masyarakat Kota Padang
- SPH Jadi Rumah Sakit Pertama di Sumbar Penerima Bintang Tiga dari BPJS Kesehatan
- Jaga Kesehatan Pegawai, KAI Divre II Sumbar Gelar Medical Check Up