Bupati Safaruddin Pimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

Kamis, 06 Juni 2024, 20:01 WIB | Pemerintahan | Kab. Lima Puluh Kota
Bupati Safaruddin Pimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024
Bupati Safaruddin Pimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024
IKLAN GUBERNUR

LIMA PULUH KOTA - Pancasila menyatukan kita dengan segala perbedaan suku, agama, budaya, dan bahasa dalam menyongsong 100 tahun Indonesia Emas yang maju, mandiri dan berdaulat. Patut kita syukuri sebagai sebuah bangsa yang majemuk, Pancasila dan nilai-nilai yang dikandungnya menjadi bintang yang memandu kehidupan bangsa

agar sesuai dengan cita-cita pendirian negara.

Hal tersebut disampaikan Bupati Limapuluh Kota Safaruddin Dt. Bandaro Rajo selaku inspektur upacara saat membacakan pidato tertulis Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024 yang digelar di halaman Kantor Bupati Limapuluh Kota, Sarilamak, Sabtu (01/06/2024).

Dengan mengangkat tema "Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas

Baca juga: Peringati HUT Ke-21, Pimpinan DPRD Kabupaten Dharmasraya Hadiri Tabligh Akbar

2045", peringatan Hari Lahirnya Pancasila di Kabupaten Limapuluh Kota turut dihadiri oleh jajaran Forkopimda, Asisten, seluruh Kepala Perangkat Daerah dan ASN lingkup Pemerintah kabupaten Lima Puluh Kota, TNI, POLRI, tokoh masyarakat, Pelajar dan Mahasiswa.

Dilanjutkan Bupati Safaruddin, pada momentum yang sangat bersejarah ini dirinya mengajak komponen

bangsa di mana pun berada untuk bahu membahu membumikan nilai-nilai

Pancasila ke dalam setiap aspek kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. "Sebagai meja statis, Pancasila terbukti mampu mempersatukan

Baca juga: Pentas PAI Lima Puluh Kota, Bupati Safaruddin: Ikhtiar Melahirkan Generasi Emas Indonesia 2045

kita dalam menghadapi beragam gelombang tantangan dan ujian sejarah,

Halaman:
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Medio
Editor: Adrian Tuswandi

Bagikan: