DPRD Sumbar Tetapkan Susunan AKD, Siap Optimalkan Kinerja Kedewanan
Adapun susunan AKD yang telah ditetapkan adalah sebagai berikut:
Komisi I:
- Ketua: Syawal
- Wakil Ketua: Abdurahman
- Sekretaris: Bagas Banyu Nasution
Komisi II:
Baca juga: Serahkan 10 Bentor, Evi Yandri Dorong Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat
- Ketua: Khairuddin Simanjuntak
- Wakil Ketua: Ilson Chong
- Sekretaris: Varel Oriano
Komisi III:
- Ketua: Indra Datuak Rajo Lelo
- Wakil Ketua: Mochklasin
- Sekretaris: Nofrizon
Komisi IV:
- Ketua: Doni Harsiva Yandra
- Wakil Ketua: Erick Hamdani
- Sekretaris: Verry Mulyadi
Komisi V:
- Ketua: Lazuardi Erman
- Wakil Ketua: Nurfirmanwansyah
- Sekretaris: Mario Syahjohan
Selain komisi-komisi, beberapa badan lainnya juga telah ditetapkan, yaitu:
Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda):
- Ketua: Muhammad Yasin
- Wakil Ketua: Zulkenedi Said
Badan Kehormatan:
- Ketua: Bakri Bakar
- Wakil Ketua: Muzli N. Nur
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Optimalisasi PAD, Evi Yandri Minta Pemprov Konkretkan Rekomendasi DPRD
- Fraksi-Gerindra Sampaikan Pendapat Akhir, DPRD Padang Sahkan Ranperda BMD, SOTK, dan Pangan
- DPRD Padang Tolak Pembelian Tanah Rp19,7 Miliar, Fokuskan Anggaran pada Program Prioritas
- DPRD Sumbar Sahkan Propemperda 2026 dan Dua Ranperda Strategis, Fokus Perkuat Tata Kelola Daerah
- DPRD dan Pemko Padang Sahkan Dua Perda Strategis untuk Penguatan Tata Kelola Pemerintahan







