KPU Pasaman Gelar Sosialisasi Pilkada Ramah Bagi Penyandang Disabilitas

Sabtu, 19 Oktober 2024, 08:52 WIB | Politik | Kab. Pasaman
KPU Pasaman Gelar Sosialisasi Pilkada Ramah Bagi Penyandang Disabilitas
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pasaman terus berupaya untuk menyelenggarakan proses Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang sukses dan berintegritas, serta TPS yang ramah dan aksesibel bagi kelompok penyandang disabilitas. IST

Peserta yang hadir dalam acara sosialisasi ini, 40 orang penyandang disabilitas yang berasal dari Lubuk Sikaping dan sejumlah Media. (bi/Fajri)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: