Ketua DPRD Sumbar Supardi Minta Pemprov Perketat Pengawasan Tambang

"Kita akan undang akademisi, pihak terkait, Walhi, dan lainnya untuk melakukan kajian terhadap persoalan ini secara bersama nanti," katanya.
Ditegaskannya juga, DPRD di sini bukan dalam posisi anti pembangunan atau anti investasi, namun setiap investasi harus berjalan dengan catatan tidak merugikan masyarakat dan tidak merugikan lingkungan yang akan berakibat fatal.
" Bagaimana pun kita sangat mendukung setiap investor yang berinvestasi, tapi hal itu harus sepadan dengan hasil yang didapat. Jangan hanya keuntungan sedikit, kita pertaruhkan dengan kerusakan lingkungan yang akan diwariskan terhadap masa depan anak cucu nantinya, serta ekosistem yang ada," ucap Supardi. ( Dewi)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Padang Hadapi Diet Anggaran 2026, DPRD: Pemangkasan Dana Pusat Ubah Struktur APBD dan RPJMD
- Komisi II DPRD Padang Soroti Rendahnya PAD, Rachmad Wijaya Minta Evaluasi Kepala OPD
- Wakil Ketua DPRD Padang Jupri Dorong Renovasi Kantor Lurah Batuang Taba Nan XX
- Wakil Wali Kota Padang Sampaikan Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2026
- Nevi Zuairina Dorong Penguatan Struktur dan Kaderisasi PKS di 7 Kabupaten/Kota Wilayah Sumatera Barat