Gubernur dan Wagub Bertemu Kapolda Sumbar, Ternyata Ini yang Dibicarakan

Kapolda Sumbar dalam kesempatan itu juga mengatakan pihaknya terus membangun sinergitas, kolaborasi dengan pemerintah Provinsi Sumatera Barat dalam rangka Ketertiban dan Keamanan Masyarakat.
MOU merupakan perwujudan kerjasama yang real antara pemerintah daerah dengan kepolisian daerah sangatlah wajar bila eksekutif ada hubungan yang harmonis bersama-sama membangun pemerintahan demi pelayanan masyarakat yang lebih baik lagi.
"Mudah--mudahan Sumatera Barat kedepan akan lebih baik lagi, lebih sejahtera serta sumberdaya semakin kompetitif," ucap Kapolda Sumbar. (*)
Baca juga: Kapolda Sumbar Pimpin Sertijab Tiga Pejabat Utama dan Tujuh Kapolres di Jajaran Polda Sumbar
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Bupati Dharmasraya Jadi Pembicara Utama dalam Talk Show Perempuan Minang Bicara di Padang
- Gubernur Mahyeldi Ajak Warga Pasaman Sukseskan PSU: Jangan Golput dan Jaga Netralitas
- Rahmat Saleh Sambangi KPU Sumbar, Bahas Masalah PSU di Pasaman
- DPRD Sumatera Barat Gelar Rapat Paripurna Penetapan Ranwal RPJMD 2025--2029 dan Pengumuman Pimpinan Pansus LKPJ 2024
- Komisi Informasi Sumbar Dorong Gubernur Terbitkan Pergub Keterbukaan Informasi