Si-Enda Ajak Konsumen Pasar Rakyat dan Pasar Modern Disiplin Terapkan Prokes

Sabtu, 04 September 2021, 10:54 WIB | Kesehatan | Nasional
Si-Enda Ajak Konsumen Pasar Rakyat dan Pasar Modern Disiplin Terapkan Prokes
Maskot Mendag. IST

Direktur Pemberdayaan Konsumen Ojak Simon Manurung menambahkan, pemerintah selaku regulator harus menjamin dan memastikan kesinambungan perekonomian melalui berbagai kebijakan yang melindungi aktivitas perdagangan pada masa PPKM seperti sekarang ini.

Semangat Hari Konsumen Nasional (Harkonas) 2021 yang bertema 'Perlindungan Konsumen Menuju Indonesia Maju' juga diharapkan menjadi pendorong bagi masyarakat dalam membangun gerakan konsumen cerdas. Selain itu, dapat memperkuat upaya perlindungan konsumen yang dilakukan pemerintah demi percepatan pemulihan ekonomi bangsa.

"Semangat Harkonas juga diharapkan menjadi momentum peningkatan pemahaman hak dan kewajiban konsumen, peningkatan kecerdasan dan kemandirian konsumen, serta nasionalisme tinggi dalam menggunakan produk dalam negeri," pungkas Ojak. (*/bi)

Baca juga: Pasca Covid-19, Kabupaten Dharmasraya Catat Tren Positif Pertumbuhan Ekonomi, IPM dan Penurunan Kemiskinan

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: