Bawaslu Kota Solok Sosialisasikan Implementasi Peraturan dan Non Peraturan

Menurut Triati, sosialisasi implementasi Peraturan dan Non Peraturan sangatlah penting demi efektifitas kinerja Bawaslu kedepan, sebab pekerjaan pekerjaan kita sebagai Pengawas Pemilu sebagian besar beriplementasi kepada Peraturan dan Non Peraturan yang dilaksanakan.
"Dari semua aturan yang ada dan tidak semua aturan tersebut ada di KPU,seperti sengketa pemilu yang merupakan pekerjaan pokok di Bawaslu.Maka kami sebagai pelaksana kegiatan mengucapkan terima kasih atas dukungan dan support seluruh stakeholder," ungkap Triati.(*/mempe)
Halaman:
1 2
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- KPU Kota Solok Lakukan Sosialisasi dan Uji Publik
- Wako Solok Pimpin Rakor Persiapan Pemilu 2024 dan PBM Tatap Muka
- Irwan Sariin Bertemu dengan Warga Kota Solok untuk Menyerap Aspirasi
- Pemutakhiran Data, Ketua Bawaslu Kota Solok Triati : Untuk Menghasilkan Pemilih yang Akurat
- Vicon Dengan Dengan Gubernur, Wako Usulkan beberapa Kegiatan di RKPD 2023