Mendagri Minta Pemerintah Daerah Waspadai Kenaikan Harga Jelang Ramadan

Selasa, 14 Maret 2023, 09:30 WIB | Ekonomi | Kota Padang Panjang
Mendagri Minta Pemerintah Daerah Waspadai Kenaikan Harga Jelang Ramadan
Menjelang Ramadan 1444 H, Pemerintah Pusat melalui Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian mengingatkan seluruh stakeholder terkait, baik dari pusat hingga daerah, untuk mewaspadai kecenderungan kenaikan harga akibat tingginya demand atau permintaan konsumen. IST
IKLAN GUBERNUR

Ditambahkannya salah satu upaya pengendalian harga yang dilakukan Pemko adalah membuka Warung Sembako Murah kerja sama Dinas Perdagangan, Koperasi dan UKM, Koperasi Serambi Mekkah dan Bulog Cabang Bukittinggi.

"Warung tersebut berlokasi di halaman Kantor UPTD Metrologi Legal, Kelurahan Silaing Bawah. Warung ini bisa disebut sebagai Warung Pengendali Inflasi. Menjual tiga komoditi penting dengan harga yang lebih terjangkau. Seperti beras SPHP Medium Thailand seharga Rp9.950/kg, Beras Anak Daro (Rp14.500/kg), Beras Sokan (Rp14.000/kg), Minyak Goreng Fitri 900ml (Rp16.500/botol)," ungkapnya. (Put)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: