Tim OSN Sumbar Berhasil Meraih 7 Medali dari 9 Bidang Studi yang Diperlombakan, Ini Kata Gubernur

Senin, 04 September 2023, 11:01 WIB | Pendidikan | Kota Padang
Tim OSN Sumbar Berhasil Meraih 7 Medali dari 9 Bidang Studi yang Diperlombakan, Ini Kata...
Tim OSN Sumbar Berhasil Meraih 7 Medali dari 9 Bidang Studi yang Diperlombakan, Ini Kata Gubernur
IKLAN GUBERNUR

"Saya mendapat kabar, sore ini pukul 18.00 Tim OSN SMA/MA Sumbar mendarat di BIM namun saya pada waktu yang sama juga harus ke Jakarta. Maka sebagai bentuk apresiasi, saya perintahkan Kadis Pendidikan Sumbar bersama para kepala sekolah menyambut remaja hebat Sumbar ini di bandara," pungkas Mahyeldi.

Diketahui para pemenang lomba OSN 2023 tersebut nantinya akan mewakili Indonesia pada olimpiade tingkat internasional. Sebelum itu, mereka akan mengikuti tiga tahapan pembinaan yang nantinya akan dikoordinir oleh Kemendikbudristek RI. (adpsb)

Halaman:
1 2
Marhaban ya Ramadhan 2025

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: