Bupati Ajak Warga Semarakkan HUT Kemerdekaan RI Ke-78

Pada apel gabungan bulan Agustus ini diserahkan piagam penghargaan dari Sutan Riska kepada Wali Nagari Sungai Limau Kecamatan Asam Jujuhan, H. Ependi, atas prestasi Nagari dengan realisasi penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) tertinggi di Kabupaten Dharmasraya
Selain itu, piagam juga diserahkan kepada Camat Timpeh, Rizki Rulien Putra, sebagai Camat terbaik Kabupaten Dharmasraya Tahun 2023, dan berhak menjadi utusan Kabupaten Dharmasraya untuk ajang pemilihan Camat berprestasi tingkat Provinsi Sumbar.
"Kepada Camat Timpeh yang meraih peringkat terbaik I Kompetensi Camat Tingkat Kabupaten Dharmasraya, berhak mewakili Kabupaten Dharmasraya untuk mengikuti kompetensi camat tingkat Provinsi Sumatera Barat tahun 2023 di Padang. Direncanakan pelaksanaannya pada bulan Agustus ini," tegasnya.(bi/san)
Baca juga: Paripurna DPRD Sumbar, Fraksi Gerindra Dukung Penerapan SPBE untuk Layanan Publik yang Lebih Efisien
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Wakil Bupati Dharmasraya Minta Pengurus Masjid Jangan Larang Anak ke Mesjid
- Wabup Leli Arni Ajak ASN Dukung Wujudkan Visi Dharmasraya Sejahtera Merata
- Presiden Prabowo Lantik Annisa Suci Ramadhani dan Leli Arni sebagai Bupati dan Wakil Bupati Dharmasraya 2025-2030
- Annisa Suci Ramadhani Pimpin Rapat Perdana dengan Jajaran Pemkab Secara Virtual dari Yogyakarta
- Suasana Haru dan Rinai Tandai Pamit Sutan Riska dan Isteri kepada ASN Dharmasraya