Gandeng Kadin dan Pemprov, Bank Indonesia Perwakilan Sumbar Dorong Ekonomi Sehat dan Berkelanjutan dengan Skema Resi Gudang

Kedatangan Kadin pusat ke Sumatera Barat adalah untuk menegaskan pentingnya pelaksanaan resi gudang dengan baik dan menawarkan dukungan dalam hal penguatan regulasi atau aspek lainnya. "Resi gudang adalah bagian yang sangat penting, namun kami juga menawarkan solusi lain yang lebih efektif untuk mendukung ekosistem ini," tutup Hendra. (bi/mel)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Wako Hendri Arnis Sampaikan Usulan Pembangunan Padang Panjang di Musrenbang Provinsi
- Sekretariat Daerah Se-Sumatera Barat Sinkronkan Renstra 2025-2029
- Sumbar Terpilih sebagai Provinsi Penerima Program Sekolah Rakyat
- Pemko Padang Sinkronkan Program Smart City Menuju Kota Pintar
- Bupati Dharmasraya Ajukan Pembangunan Jalur Dua dan Betonisasi Jalan Nasional ke BPJN Sumbar