Mengenal Perawatan Kegawatan Jantung dan Pembuluh Darah pada Pasien Covid-19

Sabtu, 09 Oktober 2021, 13:55 WIB | Kesehatan | Kota Padang
Mengenal Perawatan Kegawatan Jantung dan Pembuluh Darah pada Pasien Covid-19
Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah Semen Padang Hospital (SPH), dr. Eka Fithra Elfi, Sp. JP (K)

"Namun dari pantauan yang kita lakukan, penggumpalan darah muncul setelah pasien sembuh Covid-19, seperti nyeri dada atau kaki membiru. Hal ini karena tak hanya Virus Covid-19 yang merusak, namun juga komponen virus itu sendiri sehingga menyebabkan peradangan," paparnya.

Ia mengimbau, pasien jantung dan pembuluh darah yang terinfeksi Covid-19 harus segera diobati dengan tindakan optimal atau kateterisasi, maka resiko keburukan akibat jantung tidak buruk. "Kebanyakan, pasien takut di rawat di rumah sakit karena Covid-19. Sehingga kita mengimbau pasien Covid-19 dengan riwayat penyakit jantung jangan takut di rawat karena kita merawat pasien untuk kesembuhan," terangnya. (bi)

Halaman:
1 2

Penulis: Imel
Editor: BiNews

Bagikan: