Operasi Keselamatan Singgalang 2022 Dimulai, 7 Pelanggaran Prioritas yang Mesti Dipatuhi

8. Serta pelanggaran yang jadi Atensi yaitu kendaraan yang OVER DIMENSI dan OVER
LOADING.
Kapolres menambahkan Personil Polres Pessel yang dilibatkan sebanyak 46 personel, terdiri dari berbagai satuan fungi kepolisian.
Harapannya masyarakat pessel lebih mematuhi bersama untuk keselamatan diri sendiri dan penggunaan jalan lainnya itu sebenarnya tujuan operasi ini.
Pesan Kapolres "Jangan Lakukan Pelanggaran Lalu Lintas, Selalu Menerapkan Protokol Kesehatan, tutup Kapolres Pessel. (*/bi)
Penulis: Imel
Editor: BiNews
Berita Terkait
- Kapolda Sumbar Apresiasi Polres dan Polsek Aktif dalam Subuh Mubarakah
- Kapolda Sumbar Sampaikan Capaian 100 Hari Kerja
- Kapolda Sumbar Pimpin Sertijab Tiga Pejabat Utama dan Tujuh Kapolres di Jajaran Polda Sumbar
- Operasi Ketupat Singgalang 2025, Dirlantas Polda Sumbar : Operasi Berjalan Lancar
- Kapolda Sumbar Pimpin Sertijab beberapa Pejabat Utama Polda Sumbar